Thursday, October 2, 2008

Taman Nasional Bunaken

Menado, Sebuah kota di pulau Sulawesi yang terkenal dengan keindahan bawah lautnya hingga keseluruh penjuru dinia. Menado, berkilau indah bak zamrud Khatulistiwa yang berada di sebelah timur Indonesia. Semboyan masyarakat Menado yaitu Torang samua barsudara yang artinya " Kita semua bersuadara" membuktikan kembali bahwa Indonesia walau memiliki beragam kebudayaan dan perbedaan , namun bisa bersatu demi kejayaan bangsa kita yang tercinta



Sekilas Menado
&
Taman Nasional Bunaken









Kota menado adalah subuah kota di provinsi Sulawesi Untara yang juga merupakan ibu kota dari provinsi tersebut. Letak Medano berada di ujung utara pulau Sulawesi. Moto kota ini adalah Si tou Timou Tumou Tou, merupakan filsafat hidup masyarakat minahasa yang di populerkan oleh Sam Ratulangi, yang , berarti :"Manusia hidup untuk memajukan orang lain" atau " Orang hidup untuk menghidupkan orang lain". Dalam ungkapan bahasa Manado, sering kali dikatakan :"Baku peding pade", yang secara harafiah berarti "Saling menambah pintar {orang lain}".

Kota menado dikelilingi ole wilayah pegunungan dan oleh karena itu terkenal dengan udaranya yang sejuk. Menado juga berada di tepi pantai laut Sulawesi persisnya di teluk Manado. Pulau Bunaken terletak tidak jauh dari pantai Kota Menado. Kota menado diperkirakan telah didiami sejak abad ke-16. Menurut sejarah, pada abad itu jugalah Kota Menado telah dikenal dan di datangi oleh orang-orang luar negeri.


Nama "Menado" mulai didunakan pada tahun 1623 menggantikan nama "Wenang". Kata menado sendiri berasal dari bahasa daerah Minahasa yaitu Mana rou atau Mana dou yang dalam bahsa indonesia berarti "jauh" . Pada tahun itu juga tanah Minahasa - Menado mulai di kenal populer. Hal ini tercatat dalam sejarah dokumen - dokumen sejarah.


Tahun 1658, VOC membuat sebuah benteng di menado. Sejarah juga mencatat bahwa salah satu Pahlwan Nasianal Indonesia, Pengeran di Ponegoro pernah di asingkan ke Manado oleh pemerintah Belanda pada tahun 1830. Biologiwan Inggris Alfred Wallace juga pernah berkunjung ke Manado pada tahun 1859 dan memuji keindahan kota ini
.




Budaya Manado
Bahasa yang di gunakan dimanado sebagai sehari hari dan di wilayah sekitarnya adalah bahasa Melayu Manado. Bahasa Manado menyerupai bahasa Indonesia tapi dengan logat / dialeg portugis ( mirip seperti bahasa Malasyia)..... karena dulu nya tempat ini adalah bekas jajahan potugis...


di Manado terdapat berbagai macam suku budaya , menyusul suku Sangihe Taulaud, Suku Bolaang Mongodow, suku Gorontalo, dan suku Tionghua. Selain itu juga terdapat berbagai macam suku seperti Jawa, Batak, Maluku,dll.



di Manado memiliki lingkungan sosial yang kondusif dan dikenal sebagai salah satu kota yang aman di Indonesia.Secara umum, kehidupan di Kota Manado sama dengan kota-kota besar lainnya di Indonesia. Pusat kota terdapat di jalan Sam Ratulangi, yang banyak di bangun pusat pembelajaan dan pertokoan dan juga restotan -restoran terkenal di Manado.



Pariwisata

Manado merupakan tempat periwisata yang penting bagi pengunjung.Ekowisata merupakan atraksi terbesar Manado. Selam Scuba dsan snorkelling di pulau Bunaken juga merupakan atraksi populer. Tempat yang menarik adalah Danau Tordano, Gunung Lokon, Gunung Klabat, dan Gunung Mahawu. Primadona pariwisata kota Manado bahkan Provinsi Sulawesi Utara adalah Taman Nasional Bunaken, yang sementara orang menyebut sebagai salah satu taman terindah di dunia. Taman Laut Bunaken adalah salah satu dari sejumalah kawasan konversi lam atau taman nasional di Indonesia. Taman Laut Bunaken terkenal oleh formasi terumbu karang yang luas dan indah, sering kali di jadikan lokasi penyelaman oleh para turis. Keindahan taman laut Bunaken ini dimanfaatkan oleh beberapa turis dari Amerika dan Eropa untuk melangsungkan pernikahan di dalam laut(keren banget bukan??^.^)


Jenis satwa di daearah ini juga unik antara lain kera hitam Sulawesi ( Macaca nigra nigra), rusa ( Cervus timorensis russa), dan kuskus ( Ailurops ursinus ursinus).

Jenis Tu
mbuhan di hutan Bakau Taman Nasianal Bunaken yaitu Rhizophora sp,. Sonneratia., Lumnitzera., dan Bruguiera sp. Hutan ini kaya dengan berbagai jenis Udang, kepiting, moluska dan berbagai jenis burung laut. Yang paling menarik adalah tebing karang vertikal samapai sejauh 25 - 50 meter. Musim kunjungan terbaik : bulan Mei - Agustus.


Objek wisata lain yang menonjol di Manado adalah kelenteng Ban Hin Kiong di kawasan pusat kota dan di bangun pada awal abad ke-19 dan di perbaiki tahu 1970. kelenteng ini terletak di jalan Panjahitan. Kelenteng ini di hiasi dengan ukiran Naga dan Tongkat kayu berapi.



Datang pada saat tahun baru Imlek adalah saat yang terbaik saat pertujukan tari tradisional tionghua. Juga pada saat kedatangan parade tradisional tionghua Tai Pei Kong , yang berasal dari abad ke-14 peristiwa tersebut merupakan peristiwa "Taoist"










Species Ikan Purba

Coelacanth

Tahukah anda bahwa sebuah species baru dari ikan Coelacanth yang di temukan oleh Amaz dan Mark Erdmann, di beri nama Latimeria menadoensis. Ikan species Langka yang oleh masyarakat lokat tersebut dinamai raja laut, dan di temukan di perairan Manado Tua.




Kata nya World Ocean juga mau di adain di Manado tahun 2009..

acara ini membahas tentang isu -isu penting dalam dunia kelautan dan maritim Internasional ..

akan di hadiri oleh negara seluruh dunia.
Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 comments: on "Taman Nasional Bunaken"

Post a Comment