Thursday, November 6, 2008

Tubuh Manusia



Tentang rahasia tubuh manusia terutama mengenai yang sama sekali belum pernah diketahui sebelumnya

(Lanjutan Kenalilah Tubuh Anda)

  • Mata manusia tergolong sangat peka, karena kondisi ideal ia bisa mendeteksi dari sebuah puncak gunung dimalam hari nyala sebatang korek api pada jarak 80 km.

  • Pada saat anda berbaring, tubuh anda menuntut agar anda menghirup udara sekitar delapan quart (1 quart =0,9463 liter) tiap detik. Kalau anda bangun duduk (sit-up) diperlukan 16 quart udara tiap menit. Kalau anda memutuskan untuk berjalan 24 quart, dan kalau lari tubuh memerlukan 50 quart udara permenit.

  • Satu inci persegi atau 6,25 persegi kulit, dua kali luas kuku ibu jari, mengandung 645 kelenjar keringat, 25 meter saraf dan lebih dari 1.000 ujung saraf, 65 kantong rambut, dan 75 kelenjar penghasil minyak serta enam meter pembuluh darah.

  • Seseorang akan meninggal akibat tanpa tidur lebih cepat dibandingkan kelaparan. Kematian akan terjadi setelah sekitar 10 hari tanpa tidur, sementara tanpa makan baru beberapa pekan .

  • Impuls saraf paling cepat dari saraf ke saraf di otak berkecepatan 400 km per jam

  • Salama 10 menit orang bersenggama, setiap pasangan membangkitkan energi tak kurang dari 3.000 watt. Itu cukup menjalankan semua peralatan rumah tangga termasuk lampu, lemari es, strereo, dan AC kamar selama 10 menit itu



  • Setiap inci persegi tubuh manusiadihuni rata-rata 32 juta bakteri, hingga seluruh tubuh total ada 100 milyard bakteri atau 22 kali jumlah penduduk dunia.

  • Bidang sensori yang memungkinkan kita mencium, luasnya hanya 4,7 cm persegi, pada anjing pemburu sedikitnya 6,5 cm persegi dan hiu 150 cm persegi. Sementara itu kelinci punya reseptor bau seluas permukaan kulit di seluruh tubuhnya.

  • Jantung setiap harinya menghabiskan energi yang besarnya cukup untuk mengangkat benda seberat benda seberat hampir satu ton ke tinggian 13 meter. Pada umur 50 jantung seseorang yang telah melakukan kerja yang setara dengan mengangkat benda seberat 18.00o ton ke tinggian 230 km. Berat itu sendiri beberapa kali lebih berat dibanding muatan trberat yang pernah ditempatkan di oerbit bumi.


Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 comments: on "Tubuh Manusia"

Post a Comment